Focus Group Discussion Merauke Dalam Angka 2025 - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kabupaten Merauke

Bantu kami menjadi lebih baik dengan mengisi survei di tautan berikut http://s.bps.go.id/SKDMerauke2025

Pelayanan Statistik Terpadu hari Senin-Kamis mulai pukul 08.30 - 15.30 WIT dan hari Jumat pukul 08.30 - 16.00 WIT.

Jika Anda tidak puas dengan pelayanan kami, silahkan laporkan kami melalui SP4N-LAPOR.

Dapatkan kumpulan indikator data strategis di tautan berikut https://sites.google.com/view/indikator-strategis-merauke

Focus Group Discussion Merauke Dalam Angka 2025

Focus Group Discussion Merauke Dalam Angka 2025

21 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Focus Group Discussion (FGD) Merauke Dalam Angka Tahun 2025


Badan Pusat Statistik Kabupaten Merauke telah menyelenggarakan FGD Kabupaten Merauke Dalam Angka 2025 bersama Organisasi Perangkat Daerah, Kementerian/Lembaga, dan Perusahaan Swasta di lingkup Kabupaten Merauke, dalam rangka meningkatkan akurasi dan kualitas data yang dihasilkan melalui Publikasi Merauke Dalam Angka 2025.


Dalam FGD ini juga dilakukan pemmbinaan statistik sektoral tentang proses bisnis statistik dan kualitas data.


Semoga melalui FGD ini, kebersamaan dan kerjasama produsen data, walidata, dan pembina data semakin solid, serta semangat produsen data dalam menyelenggarakan kegiatan statistik terus meningkat.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Merauke (BPS-Statistics of Merauke Regency)Jl. R.E. Martadinata No 2 Merauke 99611

Mailbox : pst9401@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik